PELATIHAN KAMPUNG KB BAGI KELOMPOK KERJA KAMPUNG KB

BATU NISUNG
Dipublikasi pada 19 August 2019

Deskripsi

Tujuan Kegiatan :
Peserta Mampu dan memiliki Pengetahuan , Sikap dan Keterampilan tentang Kampung KB Percontohan
 
Tempat Kegiatan :
Bidang Latbang Perwakilan BKKBN Provinsi NTB

Sasaran Kegiatan / Jumlah peserta  :
Kades, Pokja, BPD , PKB ,OPD KB dengan Jumlah Peserta 40 Orang

Harapan :
OPD Dinas Teknis serta Stakeholder lainnya bisa Maksimal melakukan Intervensi di Kampung KB Batu Nisung

Proses Pelaksanaan Kegiatan :
Peserta yang pada mulanya banyak yg tidak mengetahui secara jelas  tentang Tupoksi POKJA Kampung KB lebih memahami tentang TUPOKSI setiap seksi yang ada Di POKJA Kampung KB

OUTPUT:

1.POKJA Kampung KB “ Bayam Merah “ Dusun  Batu Nisung Lebih memiliki keterampilan dalam pembuatan proposal dan melakukan review  rencana kerja serta memahami tentang Tupoksi 8 Seksi yang ada di kelompok Kerja Kampung KB

2. POKJA Kampung KB “ Bayam Merah “ Dusun  Batu Nisung mengerti cara Pencatatan dan pelaporan Online Kampung KB 

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan