PERTEMUAN MINILOKA KAMPUNG KB

KAMPUNG KB PRAWIRODIRJAN
Dipublikasi pada 01 January 2019

Deskripsi

Untuk meningkatkan cakupan kesertaan KB di kampung KB RW 12  dalam pertemuan minilokakarya yaitu mengadakan kegiatan KIE berkerja sama dengan Puskesmas Gondomanan membahas tentang Alat Kontrasepsi IUD baik dari mulai pengertian sampai dengan efek sampingnya  dengan nara sumber kepala Puskesmas Gondomanan dr Meita.

Rw 12 seperti  wilayah kampung KB yang lain kepesertaan kampung KB masih sangat rendah  sekitar 58.88 % dengan un med need  13,33 %  sehingga memerlukan KIE yang lebih tinggi frekwensinya.Dengan KIE alkon IUD di harapkan mampu meningkatkan kepesertaan KB khusunya alkon IUD.ataupun MKJP

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan