Pertemuan Pengurus Pokja Baru Desa KB Pasimarannu

A. Fajar
Dipublikasi pada 11 June 2019

Deskripsi

Pertemuan Pengurus Pokja Baru Desa KB Pasimarannu di lakukan di Kantor Desa Pasimarannu, pada hari Selasa 11 Juni 2019 yang di hadiri oleh setiap perwakilan POKJA kampung KB serta unsur OPD yang terkait oleh acara tersebut dan di buka langsung oleh Kepala desa Pasimarannu itu sendiri.

Dalam pembahsan tersebut di hadiri oleh 3 Narasumber dari pihak Dinas kesehatan, sekertaris PKK Kabupaten, dan Camat sinjai timur.

Dalam materi pertama  yang di bawakan oleh sekertaris PKK kabupaten ia membahas mengenai pentingnya sebuah pelatihan oleh setiap unsur PKK yang ada di desa mulai dari POKJA 1 - 4 harus ada sinkronisasi mulai dari kabupaten, kecamatan, hingga desa.

Untuk materi ke 2 yang di bawakan oleh perwakilan Dinas kesehatan ia menyinggung tentang pentingnya meminalisir STANTING yang merupakan  penyakit turunan warga sinjai yang sekarang menjadi prioritas pemerintah kabupaten, dalam himbaunya beliau juga berpesan bahwa penyakit STANTING ini mulai dari 1000 hari kelahiran jadi perlunya antisipasi dini .

Untuk materi ke 3 yang di bawakan lansung oleh Bapak camat sinjai timur ia berpesan bahwasanya seluruh kegiatan yang di rencanakan harus masuk langsung dalam lingkup pemerintahan yang artinya perlunya action beliau juga berpesab bahwa IT untuk generasi milenial ini khususya para pemuda harus di manfaatkan sebaik mungkin lakukan hal positif yang bisa menghasilkan uang contohnya menjadi seorang Youtuber.


Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan