LOKAKARYA MINI KAMPUNG KB

Bulukarto
Dipublikasi pada 12 June 2018

Deskripsi

Pertemuan kampung KB, Pekon Bulukarto  diselenggarakan Kegiatan loka karya mini, dalam memfasilitasi pembinaan operasional petugas lapangan KB dan institusi masyarakat.
Dalam acara tersebut diikuti oleh Petugas Lapangan PLKB dan staf kelurahan pekon bulukarto mengundang narasumber dari PP&KB ( Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana ).
Dalam penyampaiannya , menekankan pada 8 fungsi pembinaan kepada masyarakat al: fungsi agama, fungsi sosial budaya, fungsi cinta kasih, fungsi perlindungan, fungsi reproduksi, fungsi ekonomi, fungsi lingkungan “Setelah memahami fungsi fungsi pembinaan tersebut, tentu desa harus merencanakan dan memfasilitasi kegiatan tersebut.
Koordinator petugas lapangan KB Pekon Bulukarto, Wiradati Sularti, S.Pd. Mengharapkan, bahwa kegiatan dimaksud untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan menambah ekonomi keluarga ”Setelah dibentuk pada tanggal 26 Mei 2017 lalu, Pekon Bulukarto ini harus melakukan inovasi sesuai harapan kita bersama,” harap koordinator PLKB Pekon Bulukarto.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan