Gambaran Umum


Kampung Keterembel RW 02 Desa Cisait Kecamatan Kragilan Kabupaten Serang yang merupakan lokasi Kampung KB memiliki luas wilayah 355,18 Ha dengan lokasi ketinggian dari permukaan laut 37 m.dpl.

Penggunaan lahan pada desa ini diperuntukan pemukiman, perkantoran, pertanian, peternakan, persawahan, fasilitas umum dan lainnya. Dengan perincian sebagaimana table berikut ini :


  •                                                                 Tabel
  •                                     Penggunaan Lahan Desa Cisait Tahun 2015

No                Penggunaan Lahan Luas Wilayah                             Ket

1                     Pemukiman                                                                 95 Ha

2                     Perkantoran                                                                 0,25 Ha

3                     Pertanian                                                                       239 Ha

4                     Peternakan                                                                   5 Ha

5                     Fasilitas Umum                                                            5,5 Ha

6                     Lainnya                                                                           10 Ha


  • Batas wilayah Desa Cisait sebelah utara berbatasan dengan Desa Kaserangan Kecamatan Ciruas, sebelah selatan berbatasan dengan Desa Silebu dan Desa Pematang, sebelah barat berbatasan dengan Desa Pengampelan Kecamatan Walantaka Kota Serang sedangkan sebelah timur berbatasan dengan Desa Sentul

Jarak tempuh Kampung Keterembel ke kantor kecamatan sejauh 4 km dengan waktu tempuh 20 menit, sedangkan menuju pusat pemerintahan kabupaten serang jarak sekitar 10 km dengan waktu tempuh kurang lebih 30 menit.

Berdasarkan hasil pendataan keluarga tahun 2015 -2018  Kampung Keterembel Desa Cisait RW 02 terdiri dari 4 RT dengan jumlah penduduk 1712 Jiwa dari 495 Kepala Keluarga, jumlah bayi 62 jiwa, jumlah balita 159 jiwa, jumlah remaja 256 jiwa, jumlah PUS 394 pasangan dan lansia 74 jiwa. Desa Cisait merupakan desa dengan kepadatan penduduk tinggi, dimana salah satu penyumbang kepadatan penduduk tersebut adalah kampung keterembel RW 02 Desa Cisait.

VISI :

BERSAMA KITA WUJUDKAN KP.KB CISAIT YANG BERTAQWA,  BERKUALITAS DAN BERKARAKTER.


MISI:

1. Membawa Generasi berakhlak karimah

2. mencetak generasi cerdas dan sehat sejak usia dini

3. Memberdayakan masyarakat dan membangun keluarga yang berkualitas

4. Meningkatkan ekonomi Ekonomi Masyarakat secara merata

5. Melestarikan Seni dan Budaya di kp.kb Cisait


Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
10677
Jumlah Kepala Keluarga
3061
Jumlah PUS
2262
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
777
Keluarga yang Memiliki Remaja
677
Keluarga yang Memiliki Lansia
107
Jumlah Remaja
945
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
1665
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
597

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Bina Keluarga Balita (BKB)
BKB

Bina Keluarga Balita (BKB)

Ada

Bina Keluarga Remaja (BKR)
BKR

Bina Keluarga Remaja (BKR)

Ada

Bina Keluarga Lansia (BKL)
BKL

Bina Keluarga Lansia (BKL)

Ada

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
UPPKA

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)

Ada

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
PIK R

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)

Ada

Sekretariat Kampung KB
Sekretariat KKB

Sekretariat Kampung KB

Ada

Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Rumah Dataku

Rumah Data Kependudukan Kampung KB

Ada

Dukungan Terhadap Kampung KB


Sumber Dana Ya,
Dana Desa
Perusahaan (CSR)
Swadaya Masyarakat
Kepengurusan/pokja KKB Ada
SK pokja KKB Ada
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan Ada,
Atik Baroroh
0
Regulasi dari pemerintah daerah Ada,
SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB Ada
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB 1 orang pokja terlatih
dari 15 orang total pokja
Rencana Kegiatan Masyarakat Ya
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan Ya,
PK dan Pemutahiran Data
Data Rutin BKKBN

Mekanisme Operasional


Rapat perencanaan kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Sosialisasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Penyusunan Laporan Ada, Frekuensi: Bulanan