Gambaran Umum


A.    GAMBARAN UMUM KAMPUNG KB DESA PATIH MUHUR LAMA
    Kampung KB di Kecamatan Anjir Muara terletak di Desa Patih Muhur Lama  dengan nama Kampung KB “ CEMPAKA “ yang dicanangkan oleh Bapak Bupati Barito Kuala / yang mewakili pada tanggal 10 Oktober 2017 yang lalu.
    Patih Muhur Lama merupakan desa yang  ada di Kecamatan Anjir Muara dengan Luas Wilayah 500 Ha, yang dilingkari oleh sebuah sungai  yang disebut Sungai Barito , dimana Sungai Barito ini merupakan salah satu sumber mata pencaharian bagi masyarakat di Desa Patih Muhur Lama.
    Adapun batas- batas  wilayah Desa Patih Muhur Lama adalah sebagai berikut:
1.     Sebelah Utara berbatasan dengan Desa Patih Muhur Baru
2.    Sebelah Timur berbatasan dengan Sungai Barito
3.    Sebelah Selatan berbatasan dengan Desa Anjir Muara Kota Tengah
4.    Sebelah Barat berbatasan dengan Desa  Patih Muhur Lama

Sementara jika dilihat Keadaan Tanah di Desa Patih Muhur Lama ini kondisinya terdiri dari :
1.    Tanah Pemukiman  seluas 20 Ha
2.    Tanah Persawahan seluas 394 Ha
3.    Tanah Perkebunan seluas  60 Ha
4.    Tanah Pekarangan seluas 5 Ha
5.    Tanah Perkantoran seluas 0,25 Ha
6.    Jalan, Sungai dan Kuburan dll seluas 15,75 Ha

Wilayah Desa Patih Muhur Lama Kecamatan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala  terbagi dalam 6 Rukun Tangga (RT ) yang lebih dikenal oleh masyarakat setempat dengan sebutan yaitu :
1.    RT.01  ( Sungai Parukat ) yang menjadi Ketua RT adalah Bapak Yusran
2.    RT.02  ( Sungai Rasak  Darat ) yang menjadi Ketua RT adalah Bapak Anang Ruslan
3.    RT.03  ( Sungai Rasak Laut ) yang menjadi Ketua RT adalah Bapak Sairi
4.    RT.04  ( Sungai Muhur Muara ) yang menjadi Ketua RT adalah Bapak Abdul Hamid
5.    RT.05  ( Sungai Muhur Darat ) yang menjadi Ketua RT adalah Bapak Akhmad Misran
6.    RT.06  ( Handil Ulin ) yang menjadi Ketua RT adalah Bapak Saberi
GAMBARAN PROFIL KAMPUNG KB DESA PATIH MUHUR LAMA
Pengertian Kampung KB
    Kampung KB adalah satuan wilayah setingkat RW/RT Desa Patih Muhur Lama atau setara yang memiliki kriteria tertentu dimana  terdapat kerpaduaan Program KKBPK  dan Pembangunan sektor terkait yang dilaksanakan secara sistemik dan sistematis. Situasi dan kondisi Desa Patih Muhur Lama jika hubungkan dengan beberapa kriteria syarat terbentuknya suatu Kampung  dapat dilihat sebagai berikut :
1.    Kriteria Utama
a.    Memilki Jumlah Pra KS dan KSI
b.    Memiliki Jumlah Peserta KB
1.1    Kriteria Wilayah
a.    Kawasan miskin
b.    Dekat dengan Aliran Sungai
c.    Daerahnya agak terpencil

2.    Kriteria Khusus
a.    Kriteria data, Setiap dusun di Desa Patih Muhur Lama memiliki data  dan peta keluarga yang bersumber dari hasil pendataan keluarga dan Data Kependudukan yang akurat
b.    Kriteria Program Keluarga Berencana
-    Peserta KB aktif lebih kecil dari capaian peserta KB aktif .
-    Pengunaan alat Kontrasepsi jangka panjang lebih rendah.

DATA DEMOGRAFI WILAYAH KAMPUNG KB
    Dari pendataan  yang dilakukan tahun 2017 kemaren diperoleh data Demografi Desa Patih Muhur Lama Kecamatan Anjir Muara sebagai berikut :
a)    Jumlah keluarga di Kampung KB Desa Patih Lama Sebanyak 913  jiwa terdiri dari 487 orang laki-laki dan 426 orang perempuan
b)    Jumlah KK Desa Patih Muhur Lama sebanyak 267 KK
c)    Jumlah penduduk per kelompok umur dapat dilihat sebagai berikut :
-    0 – 1 tahun = 25 orang
-    1 –  5 tahun = 70 orang
-    5 –  10 tahun = 100 orang
-    10 –  25 tahun = 240 orang
-    25 –  60 tahun = 414 orang
-    > 60 tahun = 64 orang

d)    Anak Usia Sekolah
-    Anak yang masih sekolah =  319 orang
-    Anak yang tidak sekolah = 82 orang

B.    PROFIL  KAMPUNG KB
Nama Kampung  KB        :  CEMPAKA
Desa            :  PATIH MUHUR LAMA
Kecamatan             :  ANJIR MUARA
Kabupaten             :  BARITO KUALA

1.    Kepemlikan Sekretariat
Kampung KB CEMPAKA Desa Patih Muhur Lama  samapi ini sekretariatnya masih belum punya sekretariat tersendiri  ( Khusus ), jadi masih bergabung dengan kegiatan- kegiatan lainnya yang tempatnya dikantor difokuskan di Desa Patih Muhur Lama
2.    Keberadaan Kelompok Kegiatan (Pokja )
Sejaknya dicanangkan Kampung KB tahun 2017 telah terbentuk beberapa Pokja baru di Desa Patih Muhur Lama yaitu :
?    Pokja Kampung KB
?    Pokja BKR
?    Pokja BKL
Disamping Pokja –Pokja yang sudah ada juga sebelumnya yakni BKB, Kegiatan Posyandu dan PAUD. Semua kegiatan ini berjalan tiap bulannya dan dilaksanakan 1x1 bulan sesuai dengan jadwal yang telah disepakati.
3.    Sumber Dana , Sumber dana kampung KB ini berasal dari swadaya masyarakat.
4.    Keberadaan Kepengurusan / Pokja  Kampung KB sudah terbentuk
5.    Kepemilikan SK Kepengurusan sudah ada ( SK Terlampir )
6.    Keberadaan PKB/ PLKB Sebagai Pendamping dan Pengarah Kegiatan
1.    Kepemilikian Regulasi, belum ada
2.    Kepemilikan Rumah Dataku, belum ada
3.    Pelatihan  / Sosialisasi  POKJA, pernah dilakukan di Kampung KB yakni :
?    Pelatihan Keterampilan POKJA UPPKS dari bidang perempuan
?    Sosialisasi BKR dan PIK Remaja
4.    Jumlah POKJA yang terlatih yaitu :
?    Pokja UPPKS
?    Kegiatan Posyandu, BKB dan PAUD
5.    Pengunaan Data dalam perencanaan
Data yang sudah digunakan untuk beberapa perencanaan antara lain :
?    Dalam persiapan pelayanan KB
?    Dalam rangka pemberian pelatihan dan sosialisasi dll
6.    Pelaksanaan Mekanisme Operasional
Dalam hal ini PKB selalu membuat rencana baik mingguan maupun bulanan khusus untuk kegiatan di Kampung KB dan setiap kegiatan selalu di koordinasikan dengan Bapak Kepala Desa Patih Muhur Lama  dan Bidan Desa serta pihak-pihak terkait termasuk PKK Desa Patih Muhur Lama.

C.    PROFIL KEPENDUDUKAN KAMPUNG KB
1.    Jumlah Penduduk =  913 jiwa dari LK =  487 jiwa  , PR = 426 jiwa
2.    Jumlah penduduk menurut kelompok umur dan jenis kelamin = ..
3.    Jumlah Pasangan Usia Subur =  189
4.    Jumlah Keluarga di Kampung KB =  267 KK
5.    Jumlah Keluarga yang memiliki Balita =  60  orang
6.    Jumlah Keluarga yang memiliki lansia = 39 orang

D.    INTERVENSI KEGIATAN
NO    Jenis Kegiatan     Waktu     Lintas Sektor terkait
1.        Posyandu Balita     1 X Sebulan     Bidan Desa dan  Kader PKK Desa
2.        Posyandu Lansia     1 X Sebulan     Bidan Desa dan Kader PKK Desa
3.        TK/ PAUD
    Senin – Sabtu     Guru Tk/ Paud

Pengkategorian  Dukungan Program
1.    Kependudukan, diadakan pendataan oleh kader-kader untuk setiap data yang dibutuhkan oleh pokja- pokja terkait .
2.    Pengerakkan dan pelayanan
3.    Pembangunan Keluarga
?    BKB... Pembinaan yang lakukan kepada ibu-ibu / bapak yang punya Balita
?    BKR... Pembinaan kepada keluarga yang punya Remaja
?    BKL... Pembinaan kepada keluarga yang punya Lansia
Foto Kegiatan; foto kondisî sebelum dan sesudah menjadi Kampung KB

E.     Perkembangan Program KKBPK, bagian ¡ni mengumpulkan data tentang:
1.     Keluarga yang mengikuti Poktan
2.     Jumlah PUS yang menggunakan kontrasepsi per mix kontrasepsi
3.     Jumlah PUS yang tidak menggunakan kontrasepsi, berdasarkan kondisi:
        a) Karena hamil
b) Karena ingin anak segera
c) Karena ¡ngin anak segera
d) Tidak ingin anak
4. Jumlah penduduk yang memiliki Jaminan Kesehatan


 

















e)    Jumlah Kepala Keluarga Laki-laki sebanyak 219 KK
f)    Jumlah Kepala Keluarga perempuan sebanyak 48 KK
g)    Jumlah penduduk menurut kelompok umur dan jenis kelamin.
h)    Jumlah pasangan usia subur ...
i)    Jumlah keluarga yang memiliki balita...
j)    Jumlah Keluarga yang memiliki remaja...
k)    Jumlah keluarga yang memiliki lansia...

Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
682
Jumlah Kepala Keluarga
298
Jumlah PUS
189
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
25
Keluarga yang Memiliki Remaja
47
Keluarga yang Memiliki Lansia
33
Jumlah Remaja
66
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
135
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
54

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Bina Keluarga Balita (BKB)
BKB

Bina Keluarga Balita (BKB)

Ada

Bina Keluarga Remaja (BKR)
BKR

Bina Keluarga Remaja (BKR)

Ada

Bina Keluarga Lansia (BKL)
BKL

Bina Keluarga Lansia (BKL)

Ada

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
UPPKA

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)

Ada

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
PIK R

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)

Tidak Ada

Sekretariat Kampung KB
Sekretariat KKB

Sekretariat Kampung KB

Ada

Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Rumah Dataku

Rumah Data Kependudukan Kampung KB

Ada

Dukungan Terhadap Kampung KB


Sumber Dana Ya,
APBN
Kepengurusan/pokja KKB Ada
SK pokja KKB Ada
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan Ada,
Hamdani, S.Pd.I
197702232008011011
Regulasi dari pemerintah daerah Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota
SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB Tidak Ada
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB 0 orang pokja terlatih
dari 14 orang total pokja
Rencana Kegiatan Masyarakat Tidak Ada
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan Belum Diisi

Mekanisme Operasional


Rapat perencanaan kegiatan Ada, Frekuensi: Triwulan
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan Tidak Ada
Sosialisasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Penyusunan Laporan Ada, Frekuensi: Bulanan