Gambaran Umum


Kampung KB Kelurahan Ganjar Asri merupakan Kampung KB yang terletak di Kelurahan Ganjar Asri dan berada didataran rendah yang termasuk wilayah Kecamatan Metro Barat. Kampung KB pada  Kelurahan Ganjar Asri ini terletak disebelah barat pusat Pemerintahan Kota Metro dengan jarak + 2 km. dan memiliki Luas keseluruhan 2,42km2 yang terdiri dari tanah pekarangan dan sawah dengan penduduk yang sebagian besar adalah suku jawa dan sedikit suku lain, namun demikian sifat kegotongroyongan dan persatuan untuk mewujudkan pembangunan di Kelurahan Ganjar Asri ini masih sangat baik.

Sejak dicanangkan sebagai kampung KB pada tanggal 8 Juni 2017 Kampung KB Kelurahan Ganjar Asri mengalami peningkatan kegiatan yang cukup signifikan mulai  dari kegiatan pemberdayaan ekonomi, sosial budaya dan Intervensi lintas sektor baik dari OPD (Pemerintah) maupun dari Pihak Swasta.

Melalui kelompok kegiatan UPPKS Kampung KB Kelurahan Ganjar Asri memiliki satu wadah kegiatan ekonomi yang disebut dengan Kuping Ganas (Kuliner Pinggir Saung Ganjar Asri).

Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
7158
Jumlah Kepala Keluarga
1987
Jumlah PUS
1253
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
411
Keluarga yang Memiliki Remaja
1277
Keluarga yang Memiliki Lansia
614
Jumlah Remaja
1559
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
874
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
379

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Bina Keluarga Balita (BKB)
BKB

Bina Keluarga Balita (BKB)

Ada

Bina Keluarga Remaja (BKR)
BKR

Bina Keluarga Remaja (BKR)

Ada

Bina Keluarga Lansia (BKL)
BKL

Bina Keluarga Lansia (BKL)

Ada

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
UPPKA

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)

Ada

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
PIK R

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)

Ada

Sekretariat Kampung KB
Sekretariat KKB

Sekretariat Kampung KB

Ada

Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Rumah Dataku

Rumah Data Kependudukan Kampung KB

Ada

Dukungan Terhadap Kampung KB


Sumber Dana Ya,
APBN
APBD
Dana Desa
Donasi/ Hibah Masyarakat
Perusahaan (CSR)
Swadaya Masyarakat
Kepengurusan/pokja KKB Ada
SK pokja KKB Ada
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan Ada,
Moh. Fahimul Fuad
2147483647
Regulasi dari pemerintah daerah Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB Ada
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB 10 orang pokja terlatih
dari 30 orang total pokja
Rencana Kegiatan Masyarakat Ya
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan Ya,
PK dan Pemutahiran Data
Data Rutin BKKBN
Potensi Desa
Data Sektoral
Lainnya

Mekanisme Operasional


Rapat perencanaan kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Sosialisasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Penyusunan Laporan Ada, Frekuensi: Bulanan