SENAM
SAMPORA
Dipublikasi pada 21 June 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat , yang dihadiri oleh masyarakat desa Sukamantri,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih memahami pentingnya olahraga bagi kesehatan.
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan