KEGIATAN PEMBINAAN KETAHANAN KELUARGA BERBASIS KELOMPOK KEGIATAN (POKTAN)

Soahuku, Dusun Aira
Dipublikasi pada 10 December 2024

Deskripsi

Kegiatan Pembinaan Ketahanan Keluarga Berbasis Kelompok Kegiatan (POKTAN) BKKBN adalah program untuk meningkatkan ketahanan keluarga dan mencapai program prioritas nasional.

Tujuan kegiatan ini adalah:
  • Memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang cara membentuk keluarga yang bahagia dan sejahtera
  • Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan orangtua dan anggota keluarga lainnya dalam membina balita dan remaja
  • Mengedepankan kesejahteraan lansia agar tetap produktif di lingkungan keluarga dan masyarakat 

disamping itu juga tujuan dari Kegiatan ini ialah memberikan edukasi yang bersifat Positif bagi Ibu hamil,lansia,Remaja,ibu menyusui .  yang dihadiri oleh berbagai unsur diantaranya BKB,BKR,BKL,PIK REMAJA,UPPK,KADER POSYANDU,PPKB,IBU HAMIL,IBU MENYUSUI,IBU BALITA ,REMAJA,LANSIA,DAN KETUA LINGKUNGAN,Jumlah peserta yang hadir pada kegiatan tersebut sebanyak 34 Orang


Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan