Penyuluhan KB kepada PUS

Manu Bura
Dipublikasi pada 13 May 2019

Deskripsi

Penyuluhan KB tentang Metode Kontrasepsi Jangka Panjang kepada 22 ibu yang berstatus PUS untuk pencegahan kehamilan yang tidak diinginkan dalam jangka panjang dan untuk menekan drop out/putus pakai pada pengguna pil dan suntikkan. Penyuluhan dilakukan di posyandu oleh PKB dan kader IMP . Hadir dalam kesempatan itu bidan desa, petugas gizi, pokja kkb, staf pemerintah desa dan kecamatan


Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan