Kunjungan Menteri Kesehatan Dalam Rangka Pencanangan Kampung Bebas Jentik
MALIMPUNG
Dipublikasi pada 18 August 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Pencanangan bebas jentik , yang dihadiri oleh Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Kepala Dinas Kesehatan Kab. pinrang, Kepala Dinas P2KBP3A Kab. Pinrang, Penyuluh KB dan Lintas Sektor lainnya
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan