Lomba Masak Cipta Menu
KAMPUNG KB TUALANG
Dipublikasi pada 13 October 2021
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Membuat Cipta Menu Masakan dalam Rumah Tangga, yang dihadiri oleh PKK Kecamatan,PKK Kampuung Tualang, Serta Peserta Lomba. Setelah mengikuti kegiatan ini peserta dapat menambah ilmu pengetahuan tentang menu masakan rumah tangga.
Sesi Kegiatan Ekonomi