Pemberian Tandon air
LINTANG BERSINAR
Dipublikasi pada 27 September 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan bantuan tangki penampungan air atau tandon air oleh BPBD Kabupaten Brebes.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah Desa Buara dengan BPBD Kabupaten Brebes dalam mengatasi kekurangan air bersih saat musim kemarau di Dusun Limbangan.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya