Pemberian Bibit Tanaman

LINTANG BERSINAR
Dipublikasi pada 02 February 2025

Deskripsi

Pembagian bibit tanaman penghijauan adalah program yang bertujuan untuk mendorong masyarakat menanam pohon. Program ini merupakan salah satu upaya pemerintah untuk melestarikan lingkungan dan mengurangi dampak perubahan iklim. 

Pemberian Bibit tanaman meliputi jenis mangga arumanis, jambu kristal, sawo, kelapa, dan petai. Sebanyak 525 bibit tanaman diberikan kepada warga yang membutuhkan.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan