KEGIATAN POSYANDU PRIMA DANGIN MARGI

Desa Tirtasari
Dipublikasi pada 13 November 2024

Deskripsi

Kegiatan Posyandu Prima Dangin Margi yang dilaksanakan di gedung posyandu Desa Tirtasari dihadiri langsung oleh staf Puskesmas Banjar II didampingi oleh Kader Desa Tirtasari. Sasaran pada kegiatan posyandu prima ini adalah Balita, Ibu Hami/Menyusui dan lansia yang berdomisili dibanjar dinas dangi margi dan pemberian makanan tambahan bagi balita yang memiliki gizi kurang.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan