Melakukan Penyuluhan Tentang KB MKJP IMPLANT
KAMPUNG KB MEOHAI Kelurahan Watu-Watu Kecamatan Kendari Barat
Dipublikasi pada 14 February 2025
Deskripsi
Implan adalah alat kontrasepsi yang berbentuk tabung plastik kecil dan fleksibel yang berisi hormon. Alat kontrasepsi jenis ini sering disebut susuk yang dimasukkan ke dalam kulit lengan atas.
Kelebihan implan:
- Memiliki efektivitas tinggi untuk mencegah kehamilan.
- Aman digunakan pada ibu menyusui.
- Menghindari risiko mengalami kanker kandungan dan radang panggul.
Kekurangan implan:
- Efektivitas dapat berkurang jika mengkonsumsi obat tertentu seperti antibiotik rifabutin, obat HIV, obat komplementasi, dan obat epilopsi.
- Kemungkinan menimbulkan infeksi.
- Sekitar 20% wanita pemakai implan tidak mengalami menstruasi.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh penyuluh kb dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak...., sehingga dengan bantuan/fasilitasi
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi