Gambaran Umum


v  Batas Wiayah

                 Luas Kampung KB :274,000000 Hektar

                        - Tanah Pekarangan : 35,0640 Hektar

                        - Tanah Sawah : 179,4410 Hektar

Ø  Utara        :           Desa Sawangan

Ø  Seatan     :           Dukuh Sebir Tengah

Ø  Barat        :           Dukuh Penunggaan Barat 

Ø  Timur       :           Dukuh PenunggaanTimur.

 

v  Jumlah Penduduk

Ø  Jumlah KepalaKeluarga          :           1.017

Ø  Jumlah Jiwa                             :           2.764

Ø  Jumlah jiwa laki – laki               :           1.344

Ø  Jumlah jiwa Perempuan           :           1.420

Ø  Jumlah Pasangan Usia Subur    :           308

Ø  Jumlah Peserta KB  Aktif         :           175(62 %)

 - Per mix Kontrasepsi

1. IUD : 29

2. MOP : 0

3. MOW : 13

4. IMPLAN : 34

5. SUNTIK : 87

6. PIL : 18

7. KONDOM : 15

- Belum KB

1. Hamil : 6

2. IAS (Ingin Anak Segera) : 51

3. IAT (Ingin Anak Tunda) : 6

4. TIAL ( Tidak Ingin Anak Lagi) : 51


v  Kelembagaan Yang Ada didukuh Penunggaan Tengah

1.      PKK DUSUN             : 6 Kelompok

2.      PKK RT                      : 24 Kelompok

3.      Sub PPKBD                : 8 Kelompok

4.      PKB RT                      : 24 Kelompok

5.      Posyandu Balita          : 6 Kelompok

6.      Posyandu Lansia         : 6 Kelompok

 

A.    KEGIATAN

Ø  Kegiatan yang setingkat dusun dilaksanakan oleh PKK Dusun, (RW),  Sub PPKBD dan Posyandu dilaksanakan secara terpadu setiap bulan sekali.

Ø  Kegiatan yang setingkat RT dilaksanakan oleh PKK RT, PKB RT dan dilaksanakan secara terpadu di masing-masing RT.

Ø  Kegiatan Keagamaan yaitu kegiatan Yasinan bapak – bapak dan ibu - ibu selain itu juga ada kegiatan "perjanjen"


Statistik Kampung


Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur
Jumlah Jiwa
3357
Jumlah Kepala Keluarga
871
Jumlah PUS
308
Persentase Partisipasi Keluarga dalam Poktan (Kelompok Kegiatan)

Keluarga yang Memiliki Balita
147
Keluarga yang Memiliki Remaja
364
Keluarga yang Memiliki Lansia
347
Jumlah Remaja
577
PUS dan Kepesertaan Ber-KB
Total
183
PUS dan ketidaksertaan Ber-KB
Total
125

Status Badan Pengurus


Sarana dan Prasarana


Bina Keluarga Balita (BKB)
BKB

Bina Keluarga Balita (BKB)

Ada

Bina Keluarga Remaja (BKR)
BKR

Bina Keluarga Remaja (BKR)

Ada

Bina Keluarga Lansia (BKL)
BKL

Bina Keluarga Lansia (BKL)

Ada

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
UPPKA

Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)

Ada

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
PIK R

Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)

Ada

Sekretariat Kampung KB
Sekretariat KKB

Sekretariat Kampung KB

Ada

Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Rumah Dataku

Rumah Data Kependudukan Kampung KB

Ada

Dukungan Terhadap Kampung KB


Sumber Dana Ya,
APBN
Dana Desa
Swadaya Masyarakat
Kepengurusan/pokja KKB Ada
SK pokja KKB Ada
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan Ada,
Okta Amalia Putri, S.KM
199410032019022012
Regulasi dari pemerintah daerah Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Gubernur
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota
SK Kecamatan tentang Kampung KB
SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB Ada
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB 30 orang pokja terlatih
dari 30 orang total pokja
Rencana Kegiatan Masyarakat Ya
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan Ya,
PK dan Pemutahiran Data
Data Rutin BKKBN
Potensi Desa
Data Sektoral

Mekanisme Operasional


Rapat perencanaan kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Sosialisasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Ada, Frekuensi: Bulanan
Penyusunan Laporan Ada, Frekuensi: Bulanan