Mengikuti Orientasi Pengelolaan Kampung Keluarga Berkualitas
KELUT MAKMUR
Dipublikasi pada 07 November 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas Pokja Kampung Keluarga Berkualitas yang dihadiri oleh Ketua Pokja Kampung KB Desa Wilayut
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi memahami cara input data intervensi kegiatan yang dilaksanakan di kampung KB
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Perwakilan BKKBN Provinsi Jawa Timur dalam memberikan wawasan kepada Pengelola Kampung KB sehingga dengan bantuan/fasilitasi tersebut, pengelola Kampung KB dapat melakukan pencatatan dan pelaporan pelaksanaan kegiatan di Kampung KB nya
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan