Kegiatan POSYANDU

KAMPUNG KB BERKAH BERSAMA
Dipublikasi pada 22 June 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk untuk mengetahui kesehatan ibu dan anak .Terutama anak balita yang belum imunisasi atau balita yang belum sama sekali di lingkungan RW 10 untuk bulan ini sudah dapat di imunisasi .Karena bulan ini adalan BIAN BULAN IMUNISASI NASIONAL .Dalam kegiatan ini di hadiri oleh ibu lurah Tim penggerak PKK PKB dan Toga juga Toma Puskesmas hadir juga Mahasiswa STikes hang tuah kota pekanbaru .
Setelah mengikuti kegiatan posyandu ikeluarga yg mempunyai balita sangat bahagia karena selama dalam suasana covid anak nya tdk di imunisasi sekaran di BULAN IMUNISASI anak nya bisa di imunisasi  

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh semua kader posyandu pemangku wilayah juga PKK DAN PKB .Pemangku wilayah dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak semua warganya yang mempunyai balita agar bisa membawa balitanya ke posyandu .Sehingga dengan bantuan/fasilitasi pemangku wilayah banyak keluarga yang mempunyai balita jador lebih banyak dari biasa nya 

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias semua keluarga yg mempunyai balita 

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan