Pembinaan ketahanan keluarga melalui TRIBINA dan UPPKS ditingkat kecamatan
ARGO MUKTI
Dipublikasi pada 21 January 2020
Deskripsi
Materi pembinaan dan pengolahan BKR menjadi remaja yang tangguh dan mandiri disampaikan oleh Bapak Suratno dari Kementrian Agama Kab. Semarang. Harapan yang ingin dicapai oleh orangtua dan untuk kemajuan bangsanya maka remaja diharapkan dapat menjadi remaja mandiri dan tangguh, dengan dibentuknya BKR (Bina Keluarga Remaja) orang tua memiliki wadah dalam berkumpul , bersosialisasi dan memiliki berbagai informasi dalam membina dan mendidik putra putrinya agar tidak terjerumus dalam 3 hal : yang pertama sex bebas, narkoba dan pernikahan dini, apabila remaja dapat terbebas dari tiga hal tersebut maka remaja dapat menjadi remaja yang tangguh selain itu remaja dapat melangsungkan jenjang pendidikan secara terencana dan berkarir dalam pekerjaan secara terencana secara tidak langsung remaja berkontribusi dalam pembangunan serta berguna bagi nusa dan bangsa.
Sesi Kegiatan Keagamaan