Sosialisasi tentang Hidroponik
Kampung Keluarga Berkualitas Kelurahan Krukut
Dipublikasi pada 12 August 2019
Deskripsi
Sosialisasi tentang cara cara penanaman Hidroponik dengan menggunakan media air . Kegiatan tersebut di ikuti oleh para ketua Rt dan beberapa orang PPSU diharapkan dapat mengajarkan kepada warga di lingkungan RT masing masing
Sesi Kegiatan Keagamaan
Instansi Pembina Kegiatan
Sasaran Kegiatan
Tidak ada