Rapat Koordinasi Pokja Kampung KB Kalurahan Wedomartani
Wedomartani
Dipublikasi pada 06 February 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk berkoordinasi terkait rencana kerja masyarakat selama periode tahun 2025, yang dihadiri oleh pengurus kampung KB dan elemen pemerintah kalurahan wedomartani,
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya