Senam Rutin RT 02 Pokoh
Wedomartani
Dipublikasi pada 22 February 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kesehatan fisik warga rt 02 dengan cara melakukan senam rutin setiap minggu sore. Kegiatan ini merupakan agenda yang dicanangkan oleh ibu-ibu dasawisma rt 02.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya