Tradisi Nyurani Putra Bapak Arian Edi Tri Nugroho Warga Pokoh
Wedomartani
Dipublikasi pada 27 June 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk berdoa bersama memohon keselamatan untuk anak yang lahir bulan suro dan rasa syukur dari keluarga dengan mengundang warga sekitar dengan berbagi bingkisan nasi kenduri.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Sosial Budaya