Kenduri Bedah Bumi RT 01 Pokoh

Wedomartani
Dipublikasi pada 08 July 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk upacara adat Jawa yang dilakukan setelah pemakaman sebagai wujud doa dan permohonan agar arwah orang yang meninggal diterima di sisi Tuhan. Upacara ini juga bertujuan untuk menyampaikan salam kepada bumi sebagai tempat peristirahatan terakhir jenazah

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Sosial Budaya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan