DESA WISATA EDUKASI
WISATA ASRI
Dipublikasi pada 19 June 2023
Deskripsi
Sebuah gagasan untuk mengembangan Kampung KB melalui
Wisata Edukasi. Dengan modal juara Nasional Lingkungan Bersih dan Sehat (LBS)
mampu menarik wisatawan / tamu kunjungan untuk berkunjung ke Kalimendong.
Selain menambah PAD, pendapatan masyarakat juga bertambah melalui jual beli
tanaman dan aneka produk UMKM. Selain LBS juga disediakan edukasi tentang
Pertanian Buah Salak yang menjadi mayoritas pertanian di Kalimendong dimana
pengunjung bisa melihat secara langsung proses perawatan serta petik buah salak
langsung ditempatnya. Selain sentra Buah Salak Kalimendong juga merupakan
sentra Gula Merah disini juga pengunjung bisa melihat secara langsung proses pembuatan
gula merah serta bisa mencoba dan membeli ditempatnya.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan