Menu PMT Pangan Lokal ke - 5 ( Tim KentangTelur)
WISATA ASRI
Dipublikasi pada 14 September 2023
Deskripsi
Menu PMT Pangan Lokal yang ke 5 yaitu kudapan, dimana setelah diberikan menu selama 4 hari maka hari kelima berupa kudapan.
Kudapan yang diberikan kali ini yaitu Tim Kentang Telur. Adapun resep dari menu ini sebagai berikut:
1. Kentang rebus 50 gr
2. Margarin 2,5 gr
3. Daging ayam cincang 50 gr
4. Telur ayam kocok 55 gr
5. Wortel cincang 10 gr
6. Jagung pipil 10 gr
7. Seledri cincang 5 gr
8. Bawang cincang 5 gr
9. Keju 10 gr
10 Garam merica dan gula pasir ( secukupnya )
Dari bahan - bahan tersebut terdapat nilai gizi sebagai berikut:
1. Energi 220,3 kkal
2. Protein 15,1 gram
3. Lemak 12,6 gram
Sesi Kegiatan Kasih Sayang