Pembinaan Pokja Kampung KB Desa Pulutan

PULUTAN
Dipublikasi pada 30 May 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dalam mengelola Kampung Keluarga Berkualitas. Kegiatan ini dihadiri oleh Hukum Tua serta pengurus Pokja Kampung Keluarga Berkualitas yang ada di Desa Pulutan Kecamatan Remboken

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan