Intervensi serentak di posyandu se Desa Penaga

Kampung KB Penaga
Dipublikasi pada 31 May 2024

Deskripsi

Kegiatan intervensi serentak dalam rangka percepatan penurunan atunting melalui pengukuran terhadap catin,bumil,baduta/balita di posyandu. 

Semua balita diukur berat badan dan tinggi badan. Sehingga dapat diketahui status gizi. 

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan