Sosialisasi Inovasi Teknologi Pertanian
Pangiang
Dipublikasi pada 23 September 2019
Deskripsi
Sosialisasi Inovasi teknologi pertanian dalam rangka Balitbangtan mendukung Upsus Pajale yang dirangkaikan dengan Tanam dan Panen Bersama Pada kegiatan Paket kajian Larikan Padi Gogo (LARIGO) super dan Pengembangan Pola tanam mendukung peningkatan indeks Pertamanan Padi, Jadung dan kedelai di sulwesi Barat dihadiri oleh Kadis pertanian Provinsi Sulawesi barat, Kadis Pertanian Kabupaten Pasangkayu, Camat Bambalamotu, Kades Pangiang, Penyuluh Pertanian , dan Masyarakat pangiang
Sesi Kegiatan Keagamaan