Pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Desa Karias Dalam di Pemilu Tahun 2024
Karias Dalam
Dipublikasi pada 25 January 2024
Deskripsi
Pada hari Kamis, 25 Januari 2024, bertempat di Gedung TPA
Al-Ikhlas Desa Karias Dalam telah dilaksanakan kegiatan Kelompok Penyelenggara
Pemungutan Suara (KPPS) Desa Karias Dalam. Pelantikan KPPS ini menjadi langkah
awal yang penting dalam persiapan menuju Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024.
Dengan adanya KPPS yang siap bertugas, diharapkan proses demokrasi di Desa
Karias Dalam dapat berjalan dengan baik dan masyarakat dapat berpartisipasi
aktif dalam menentukan pilihan politik mereka.
Sesi Kegiatan Lainnya