Miilo Tingkat Kecamatan
Humusu Wini
Dipublikasi pada 06 June 2023
Deskripsi
Pelaksanaan Kegiatan Mini Lokakarya ini
mengusung satu tekad dan tujuan untuk memperoleh hasil positif sebagai berikut
:
·
Adanya rencana kerja dan target
yang akan dilakukan dalam rangka pengawalan dan evaluasi pelaksanaan
pendampingan keluarga serta pembinaan TPK
·
Laporan kondisi pelaksanaan
pendampingan TPK dan Program Percepatan Penurunan Stunting di seluruh Desa
dalam wilayah Kecamatan setempat.
·
Pembuatan
PERDES atau sanksi bagi mereka yang tidak mengikuti posyandu dan melahirkan
dirumah
·
Pola makan
untuk ibu hamil
·
Mengambil
sampel pada bayi balita untuk mendeteksi penyakit cacing
·
Membuat
inovasi dan pendampingan untuk ibu hamil ibu pasca persalinan dan bayi menyusui
Sesi Kegiatan Lainnya