Pembinaan Kader Rumah Data Watang Bacukiki
Deskripsi
Pembinaan Kader Rumah Data Kampung KB Kelurahan Watang
Bacukiki dilaksanakan pada hari Kamis tanggal
14 Desember 2023 di buka oleh Ketua Rumah Data Kampung KB dan dihadiri oleh PKB
Kelurahan Watang Bacukiki, kader Rumah Data Kampung KB yang berjumlah 10 orang.
Adapun agenda pertemuan pada hari ini yaitu
melakukan monitoring dan evaluasi dimana
tahap ini untuk mengetahui pencapaia n Rumah data.
Proses ini dilakukan dengan mengukur kondisi yang ada pada rumah data terhadap
model tahapan klasifikasi rumah data, mulai dari klasifikasi sederhana, lengkap
hingga paripurna. Evaluasi akan dilakukan setiap tahun 1 kali pada bulan Juni setiap
tahunnya. Monitoring ini adalah tahap untuk mengetahui proses kegiatan yang
berjalan dirumah data dan pengembagan yang dilaksanakan oleh pemerintah
kabupaten / kota dalam hal ini OPD KB.