Pembuatan nugget dari olahan ikan dan daun kelor oleh kkn tematik untad

Babana Berbenah
Dipublikasi pada 17 July 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk pengolahan bahan pangan lokal , yang dihadiri oleh.Bumil,keluarga baduta,keluarga balita,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta bisa memfaatkan pangan lokal yang ada di desa babana untuk dijadikan menu untuk isi piringku

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh.KKN Tematik Untad  bekerjasama dengan Perwakilan BKKBN Prov sulbar dalam  pemenuhan  bahan pangan lokal  dengan menggunakan bahan yang ada didesa

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan