RAKOR KB & KESEHATAN KALURAHAN SINDUADI
Sinduadi
Dipublikasi pada 24 November 2024
Deskripsi
Kegiatan Rapat Koordinasi KB & Kesehatan Terlaksana pada tanggal 25 November 2024 dan kegiatan ini rutin diadakan setiap bulanya dikalurahan Sinduadi. Kegiatan ini diadakan dengan tujuan koordinasi dengan kader-kader KB yang ada di padukuhan yang ada dikalurahan Sinduadi sebagai wadah menyampaikan informasi Program uji coba Makan Ber Gizi sekolah dasar & TK, Syarat Pengajuan JPS Kegagalan KB, & Sekolah Lansia.
Kegiatan ini
dihadiri oleh PLKB, Nutrisionis, Kamituwa, Ketua TP PKK dan ibu-ibu kader KB & Kesehatan. Kegiatan ini
berjalan lancar.
Sesi Kegiatan Lainnya