Seksi pendidikan: Musduk di Padukuhan Kentungan
Condongcatur
Dipublikasi pada 07 February 2020
Deskripsi
Musduk di Padukuhan Kentungan di laksanakan pada tanggal 7 Februari 2020 menetapkan skala prioritas Tahun 2021 Pembuatan Sumur Peresapan Air Hujan (SPAH) dan Pembangunan non fisik lainnya yang dihadiri oleh Tim pelaksana dari Desa, LPMD,BPD< Pengurus RT-RW, PKK, Karang Taruna
Sesi Kegiatan Keagamaan