Seksi Lingkungan, Sosialisasi Ruang Terbuka Hijau di Padukuhan Gejayan
Condongcatur
Dipublikasi pada 25 February 2020
Deskripsi
Seksi Lingkungan, Sosialisasi Ruang Terbuka Hijau di Padukuhan Gejayan.
Nara sumber: dari dinas lingkungan hidup
diharapkan semua warga lebih peduli terhadap ruang terbuka hijau. sehingga kejadian-kejadian alam, seperti banjir, kekeringan air sumur tidak terjadi.
fungsi dari ruang terbuka hijau ini selain untuk estetika, menyerap karbondioksida, menambah oksigen dan bisa sebagai tempat untuk menyimpan air huajan sehingga diharapkan air sumur tidak kering di musim kemarau.
Sesi Kegiatan Keagamaan