Kegiatan Belajar SPS Kembang Kristal

KKB Tegaltirto
Dipublikasi pada 07 December 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk edukasi pengenalan lingkungan transportasi yang ada di sekitar sekolah, yang dihadiri oleh siswa-siswi sps kembang kristal,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih mengenal lingkungan transportasi sekitar sekolah (bandara)

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pendidik sps kembang kristal dalam mengedukasi  peserta didik sps kembang kristal sehingga dengan bantuan/fasilitasi sekolah

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan