Pertemuan POKJA Kampung KB Desa Tegaltirto
KKB Tegaltirto
Dipublikasi pada 04 March 2019
Deskripsi
Pertemuan POKJA kampung KB kali ini dihadiri 38 peserta dan diisi oleh pemateri dari Kepala KUA Kecamatan Berbah dan BKL Lentera dari Dusun Kadisono.
Pemateri I disampaikan oleh Ibu Sudarti. Bina Keluarga Lansia menurut Ibu Sudarti berguna untuk membentuk dan memberdayakan lansia yang tangguh dan mandiri, beriman, bertaqwa bahagia dunia dan akhirat. pelaksanaan kegiatan yang memberdayakan ;ansia sangat beragam, melalui kegiatan perkebunan, kesenian, usaha ekonomi, outbond, dan kerohanian. tujuannya yaitu tetap bahagia menjalani kegiatan sehari-hari.
Materi ke II disampaikan oleh Bp. Fathoni, Kepala KUA Kecamatan Berbah. kegiatan yang mampu memberdayakan lansia yaitu keagamaan, seperti mengaji, membaca iqro, perawtan jenazah, dan pelatihan.
Sesi Kegiatan Keagamaan