MISA MINGGUAN DI GEREJA MARGANINGSIH YANG DI IKUTI OLEH WARGA DUSUN GAYAM
GAYAMHARJO
Dipublikasi pada 06 December 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk bersyukur kepada Tuhan atas berkat yang telah diterima, yang dihadiri oleh warga dusun gayam
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Keagamaan