Pelaksanaan kerja bakti
MAWAR
Dipublikasi pada 06 November 2020
Deskripsi
Pada tanggal 6 November 2020 di Kampung KB Mawar desa Karangtengah dilaksanakan kerjabakti bersama. Kerja bakti dilaksanakan dari pagi sampai sore. Sore hari kerja bakti dilanjutkan dengan pembuatan mural KB. Pembuatan mural dilakukan oleh warga kampung KB Mawar.
Sesi Kegiatan Keagamaan