Pembinaan pemberdayaan ekonomi keluarga dalam upaya perwujudan kemandirian ekonomi

DESA GLAGAH
Dipublikasi pada 13 September 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk pemberdayaan ekonomi keluarga dalam upaya perwujudan kemandirian ekonomi , yang dihadiri oleh ibu- ibu sebanyak 20 orang, 

Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih produktif untuk meningkatkan ekonomi keluarga.


Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh kader. dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak ibu selalu memantau pemberdayaan ekonomi keluarga dalam upaya perwujudan kemandirian ekonomi

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Ekonomi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan