Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga (PISPK)
SERANGAI
Dipublikasi pada 23 April 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengajak masyarakat untuk memiliki jaminan kesehatan yang dapat membatu, yang dihadiri oleh unsur masyarakat dan pihak puskesmas,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih memahami pentingnya jaminan kesehatan untuk masyarakat
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah daerah hingga pemerintah desa dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak masyarakat, sehingga dengan bantuan/fasilitasi kesehatan yang geratis dan terjangkau.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Perlindungan