Wirid Remaja
Sumpur Kudus Selatan
Dipublikasi pada 22 August 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk menanam nilai-nilai agama pada remaja yang dihadiri oleh perangkat nagari beserta masyarkat
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi insan akhlaqul karimah
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh siswa remaja dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak seluruh masyarakat untuk bisa melksanakan sholat berjamaah di mesjid sehingga dengan bantuan/fasilitasi kegiatan dapat berjalan dengan lancar
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Keagamaan