Penyuluhan Gerakan masyarakat hidup sehat
Kampung KB Balasari
Dipublikasi pada 22 January 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Menggerakan Masyarakat dalam menciptakan
bersih lingkungan dengan sistem kegotog royongan sehingga tercipta
lingkungan yang bersih, Indah dan Nyaman yang dihadiri oleh seluruh
Komponen Masyarakat Kampung KB
Kegiatan
ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh lintas Sektor
dalam mengadvokasi/mengajak masyarakat Desa Anese sehingga dengan
bantuan/fasilitasi oleh pemerintah Desa Anelere
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan