Pembentukan Kelompok Kegiatan Pusat Informasi dan Konseling Remaja (POKTAN PIK-R)
KENCANA MAS
Dipublikasi pada 18 January 2020
Deskripsi
Pembentukan Kelompok Kegiatan Pusat Informasi dan Konseling Remaja (POKTAN PIK-R) Kencana Mas adalah salah satu wadah yang dikembangkan dalam program GenRe, yang dikelola dari, oleh dan untuk Remaja dengan tujuan untuk memberikan pelayanan informasi dan konseling yang bermanfaat untuk para remaja di Kampung KB Kencana Mas Desa Batu Penyabung, Kecamatan Bathin VIII Kabupaten Sarolangun
Sesi Kegiatan Keagamaan