penyuluhan 1000 Hari Pertama Kehidupan bagi Ibu hamil dan Ibu Baduta

Kampung KB Desa Malasori
Dipublikasi pada 27 September 2021

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan edukasi tentang 1000 hari Pertama kehidupan untuk mencegah stunting kepada masyarakat khususnya keluarga ibu hamil dan keluarga baduta  , yang dihadiri oleh Kepala desa, Kader PPKBD dan Sub PPKBD, ibu hamil dan ibu baduta, kader BKB.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mengerti tentang 1000 HPK.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Dinas P2KBP3A Kabupaten Serdang Bedagai melalui PLKB dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak masyarakat , sehingga dengan bantuan/fasilitasi kepala desa kegiatan ini dapat dilaksanakan.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan