Pemberian Makanan Tambahan oleh Pengelola Kampung KB bagi anak stunting

Desa Simpang Empat
Dipublikasi pada 18 May 2021

Deskripsi

Kegiatan             : Pemberian Makanan tambahan kepada anak stunting dan Kurang gizi

Hari/Tanggal     : Senin, 18 Mei 2021

Pelaksana         : Pengelola Kampung KB

Sasaran             : Masyarakat desa simpang empat

Telah dilaksanakan kegiatan pemberian makanan tambahan kepada anak yang kekurangan gizi. Berdasarkan dari laporan kader stunting bahwa perlunya pemberian asupan gizi berupa susu selama 1 tahun. Dalam jangka pemberian perbulan setiap kalinya. Agar menjadi perhatian pemerintahan desa kampung KB simpang empat dengan semboyan " Anak - Anak Ku Sehat, Desa Ku Kuat Bebas Stunting".

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan