MEMBUAT BANTAL DARI SAMPAH ATAU DAUR ULANG
DST Desa Huta Ginjang
Dipublikasi pada 15 February 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengajarkan masyarakat agar tidak membuang sampah sembarangan dan memanfaatkan sampah di sekitar kita yang dihadiri oleh ibu ibu pkk
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah desa dan ibu ibu PKK
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Ekonomi