Program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) Kesehatan Masyarakat dan Menyakit Menular
Mekarsari
Dipublikasi pada 22 January 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Memberikan Informasi tentang Pengakit menular dan Kesehtan Masyarakat yang dihadiri oleh Kepala Desa. Pak Sekdes, PJ Gizi Puskesmas Bidan Desa Ketua PKK dan Kader desa mekarsari.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih faham tenatng kesehatan masyarakat dan penyakit meluar.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh kader yang telat mengikuti pelatihan dalam mengajak mayarakat agar lebih sehat.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Perlindungan